30 Des 2010

Tips jitu Mempercepat download !!


Sebenarnya sih judul yang mau saya buat "Mempercepat Bandwith pada Windows 20% !!!"
tapi kebanyakan orang nanya ke mbah google "Cara Mempercepat Download".ya udah..hhahaha.
Tapi Sebelum kita masuk ke topik.Sebenarnya apa sih sebenarnya Bandwith itu??

Simplenya saja Bandwidth sebenarnya adalah besaran yang menunjukkan seberapa banyak data yang dapat dilewatkan dalam koneksi melalui sebuah network. Lebar pita atau kapasitas saluran informasi. Kemampuan maksimum dari suatu alat untuk menyalurkan informasi dalam satuan waktu detik.jadi bisa di artikan semakin besar bandwith yang kita dapatkan.semakin besar pula peluang untuk bisa mendownload atau mengakses data dengan cepat.hehehe

Pada dasarnya...microsoft mengambil cadangan bandwith kita sebesar 20% untuk keperluan saperti update dan menginterogasi komputer kita.
tapi jangan khawatir.kita bisa mendapatkan kembali jatah bandwith kita,,

berikut caranya:)

Klik Start -> Run -> ketik "gpedit.msc"
lalu secara otomatis akan muncul jendela "Local computer policy"
lalu ikuti langkah ini..

(klik double ya)

Local Computer Policy-->Computer Configuration-->Administrative Templates-->Network-->QoS Packet Scheduler-->Limit Reservable Bandwidth

 setelah itu klik double di "Limit Reservable Bandwith".disana akan tercentang "not configured"
tapi kenyataannya windows bo'ong...wkakak

secara default..,windows mambatasi sistem untuk mengalokasikan bandwith yang ada sebesar 20%.ini di gunakannya untuk keperluan update dan lain sebagainya.tapi kamu bisa rebut ini kembali!!!

caranya adalah... 
klik ENABLED pada jendela limit reservable bandwith.dan setelah itu set ke 0%.               setelah itu klik ok,
haha.ini akan membuat sistem tidak mengambil bandwith 20% dari cadangan yang ada.ini memungkinkan kita untuk mengakses ataupun mendownload data jauh lebih cepat!!!

nah..supaya downloadnya bisa jauh lebih cepat..
adapun sofware yang bisa kamu gunakan untuk mendukung naluri download kamu.ckckck
seperti internet download manager.ni software udah ga asing lagi sebenarnya di telinga para downloader.ataupun netter yang berinternet di jagat raya.wkwkwkwk

yap internet download manager (IDM) termasuk salah satu software yang paling banyak di gunakan untuk keperluan download,selain itu IDM juga mempunyai user inteface yang sangat mudah untuk di gunakan.
sampai saat ini.idm sudah mengeluarkan idm terbarunya.yaitu:

>>IDM 6.04 built 2 dengan fitur asyik yang menyegarkan:
- Dukungan penuh untuk Browsers 64-Bit
- Peningkatan Kompatibilitas dengan Web Filter Proxomitron
- Peningkatan Pendeteksian Player pada beberapa Situs
- Perbaikan Pada beberapa Bug.
- Dan juga integration pada beberapa browser seperti google chrome,mozilla,netscape,opera,Apple safari dan internet explorer.

download Internet Download Manager 6.04 built2 Disini..,gratis.dan saya tau anda suka yang gratis.hehehehe 
setelah itu install dengan mengikuti petunjuknya...(di next.next gitu dah pokoknya)
setelah itu idm yang anda pakai.sifatnya masih trial.. jadi setelah beberapa hari. ex:30 hari,dia akan meminta serial number untuk mengaktifkannya kembali,

Dan juga biar aktif terus idmnya..
download juga patch internet download manager 6.04 Disini...password rar nya :SATUHATI

selamat mencoba.. :)












4 komentar: